Target PBB Tahun 2013 Rp 80 Miliar

Written By Unknown on Rabu, 13 Maret 2013 | 11.26

Tribun Lampung - Rabu, 13 Maret 2013 10:44 WIB

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Wali Kota Bandar Lampung Herman HN menandatangani Surat Pemberitahuan Pajak Terhutang Pajak Bumi dan Bangunan (SPPT-PBB) Tahun 2013, oleh kecamatan dan kelurahan se-kota Bandar Lampung, di gedung Semergou, Rabu (13/3/2013).

Dalam sambutannya Herman mengatakan, peranan PBB sangat strategis sebagai sumber Pendapatan Asli Daerah (PAD) Bandar Lampung. Untuk itu penyampaian SPPT PBB dengan tepat waktu menjadi sangat penting. Agar dapat dilihat berapa target yang telah dicapai dari pembayaran PBB tersebut di masing-masing kecamatan dan kelurahan.

"Mengenai target PBB tahun 2013 sebesar RP 80 miliar. Dengan rincian Rp 72 miliar tahun 2013, dan sisanya Rp 18 miliar dari tunggakan di tahun 2012 lalu. Jadi saya minta tahun ini tercapai target tersebut," ujar orang nomor satu di Kota Tapis Berseri ini. (Reny)

Akses lampung.tribunnews.com lewat perangkat mobile anda melalui alamat lampung.tribunnews.com/m


Anda sedang membaca artikel tentang

Target PBB Tahun 2013 Rp 80 Miliar

Dengan url

http://lampungposting.blogspot.com/2013/03/target-pbb-tahun-2013-rp-80-miliar.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Target PBB Tahun 2013 Rp 80 Miliar

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Target PBB Tahun 2013 Rp 80 Miliar

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger