Laporan Reporter Tribun Lampung Syamsir Alam
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, BANDAR JAYA-Ketua KPU Lampung Tengah Hendra Fadillah memenuhi panggilan dari Polres Lampung Tengah, Selasa (29/4/2014).
Hendra datang pukul 10.35 WIB. Dia datang dengan mengendarai mobil Toyota Rush polisi BE 2998 GK.
Selain Hendra Fadillah, datang juga tiga komisioner KPU lainnya: Wayan Eka, Muhtaridi, dan Indra Irawan.
Sampai saat ini, belum ada keterangan resmi mengenai kedatangan dan pemeriksaan dari kepolisian dan komisioner KPU. (Syamsir Alam)
Anda sedang membaca artikel tentang
BREAKING NEWS: Ketua KPU Lamteng Hendra Fadillah Penuhi Panggilan Polisi
Dengan url
https://lampungposting.blogspot.com/2014/04/breaking-news-ketua-kpu-lamteng-hendra.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
BREAKING NEWS: Ketua KPU Lamteng Hendra Fadillah Penuhi Panggilan Polisi
namun jangan lupa untuk meletakkan link
BREAKING NEWS: Ketua KPU Lamteng Hendra Fadillah Penuhi Panggilan Polisi
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar