Tribun Lampung - Kamis, 29 November 2012 11:08 WIB
"Untuk melakukan perawatan ini, konsumen wajib melakukan konsultasi sebelumnya. Hal ini untuk melihat seberapa besar persoalan kulit yang diderita, dan penekanan pada proses perawatan setelahnya"
"Bicara soal hasil, prinsipnya perawatan apapun tentu tidak menghasilkan hasil instant. Oleh sebab itu, tergantung pada masung – masing personal untuk mengikuti petunjuk yang diberikan pasca perawatan" kata dokter kecantikan Sumia Aesthetic Clinic ini.
Perempuan berjilbab ini mengungkapkan, beberapa pantangan yang wajib dipatuhi, seperti menghindari paparan sinar matahari langsung dengan cream sunblok. Banyak meminum air putih, konsumsi buah dan sayuran, serta menjaga pola hidup sehat.
Selain itu, tidak diperkenankan memencet jewarat atau melakukan facial tanpa pengawasan dokter kecantikan, tidak boleh menggosok atau menarik kulit mati yang sedang mengelupas, memakai kosmetik berlebih, hingga memakan makanan yang bersantan dan berminyak. Sedangkan untuk mendapatkan hasil optimal, perlu dilakukan terapi setelahnya. Untuk masa waktu terapy satu dengan selanjutnya 5 – 7 hari.
"Dalam hal perawatan ini, secara umum kami memberlakukan hal yang berbeda – beda untuk tiap pasien. Hal ini dilihat dari perbedaan jenis kulit, yang tentunya antara satu orang dengan lainnya berbeda. Termasuk pula, perbedaan efek yang ditimbulkan pasca tretmen ini. Tapi, setiap perawatan yang kami rekomendasikan aman dan sesuai dengan prosedur kesehatan," katanya.(fer)
Akses lampung.tribunnews.com lewat perangkat mobile anda melalui alamat lampung.tribunnews.com/m
Anda sedang membaca artikel tentang
Hindari Paparan Sinar Matahari Langsung
Dengan url
https://lampungposting.blogspot.com/2012/11/hindari-paparan-sinar-matahari-langsung.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Hindari Paparan Sinar Matahari Langsung
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Hindari Paparan Sinar Matahari Langsung
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar