Laporan Reporter Tribun Lampung Tri Purna Jaya
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, BANDAR LAMPUNG - Ketua Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Lampung Yustin Aprilia ikut mendampingi Gubernur Lampung Ridho Ficardo dalam Gowes As'ik Tribun Lampung.
Yustin yang juga Ibu Gubernur Lampung itu menaiki sepeda federal bermotif hello kitty warna pink. Dengan berkaca mata, Yustin mengayuh sepedanya menyusuri rute sepeda santai dari PKOR Way Halim menuju Museum Lampung.
Anda sedang membaca artikel tentang
Istri Gubernur Terlihat Cantik dengan Sepeda Hello Kitty-nya
Dengan url
https://lampungposting.blogspot.com/2014/08/istri-gubernur-terlihat-cantik-dengan.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Istri Gubernur Terlihat Cantik dengan Sepeda Hello Kitty-nya
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Istri Gubernur Terlihat Cantik dengan Sepeda Hello Kitty-nya
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar