Laporan Reporter Tribun Lampung Anung Bayuardi
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Pemkab Lampung Utara menggelar Salat Idul Fitri, 1434H, Kamis (8/8) pukul 07.00 WIB
Pelaksanaan berlangsung di Islamic center Kotabumi, Lampura. "Sekitar 500 warga pun akan menghadiri salat tersebut," kata Kabag Kessos Lampura, Desmi Anwar.
Bupati Lampung Utara Zainal Abidin akan mengikuti Salat Idul Fitri di kawasan itu. Selain itu seluruh pimpinan satuan kerja perangkat daerah, camat, serta tokoh agama dan tokoh masyarakat. (Anung Bayuardi)
Anda sedang membaca artikel tentang
Zainal Bareng 500 Warga Salat Ied di Islamic Center
Dengan url
https://lampungposting.blogspot.com/2013/08/zainal-bareng-500-warga-salat-ied-di.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Zainal Bareng 500 Warga Salat Ied di Islamic Center
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Zainal Bareng 500 Warga Salat Ied di Islamic Center
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar