Tribun Lampung - Selasa, 8 Januari 2013 10:28 WIB
Acara ini dimeriahkan oleh Koes Plus. Yang menarik dari acara ini, beberapa pejabat melakukan saweran uang di tengah tampilnya Koes Plus. Pejabat yang melakukan saweran antara lain Danlanal Lampung Kolonel Laut Ferri Sidjaja, Kadispenda Kherlani, Karo Ops Polda Kombes Sahimin Zainudin.
Mereka menebar uang pecahan Rp 100 ribu. Cara ini pun membuat para PNS langsung menyerbu. Mereka mengerubungi pejabat yang menebar uang. (Wakos)
Akses lampung.tribunnews.com lewat perangkat mobile anda melalui alamat lampung.tribunnews.com/m
Anda sedang membaca artikel tentang
Pejabat Lampung Tabur Duit Rp 100 Ribu di Acara Senam
Dengan url
https://lampungposting.blogspot.com/2013/01/pejabat-lampung-tabur-duit-rp-100-ribu.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Pejabat Lampung Tabur Duit Rp 100 Ribu di Acara Senam
namun jangan lupa untuk meletakkan link
Pejabat Lampung Tabur Duit Rp 100 Ribu di Acara Senam
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar