Tribun Lampung - Minggu, 21 Oktober 2012 11:09 WIB
"Kami masih mencari apakan butuh memproduksi model di bawah segmen B," jelas Aoyama dilansir inautonews (19/12/2012).
Mazda punya dua opsi untuk pengembangan produknya di masa depan, pertama menciptakan city car yang mewah seperti Volkswagen Up atau kedua malah memilih mobil murah untuk menyasar ke pasar negara berkembang.
Dijelaskan dengan opsi pertama, akan tercipta model untuk membantu Mazda mencapai tingkat emisi gas buang yang ketat di Eropa, termasuk di dalamnya faktor bobot kendaraan yang lebih ringan dan teknologi lebih ringan.
Sedangkan opsi kedua, akan membantu Mazda menambah volume penjualan lebih besar lagi khususnya di pasar seperti Asia Tenggara, seperti langkah yang diambil Nissan dengan meluncurkan Datsun.
Selain itu, untuk mengembangkan Mazda1, prinsipal asal Hirosima (Jepang) ini juga membuka kesempatan bekerjasama dengan prinsipal lain dengan Fiat atau Ford.(*)
Akses lampung.tribunnews.com lewat perangkat mobile anda melalui alamat lampung.tribunnews.com/m
Anda sedang membaca artikel tentang
Adik Mazda2 Sedang Disiapkan
Dengan url
https://lampungposting.blogspot.com/2012/10/adik-mazda2-sedang-disiapkan.html
Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya
Adik Mazda2 Sedang Disiapkan
namun jangan lupa untuk meletakkan link
sebagai sumbernya
0 komentar:
Posting Komentar