10 Negara dengan Tingkat Obesitas Tertinggi

Written By Unknown on Rabu, 08 April 2015 | 11.26

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Zaman semakin berkembang. Gaya hidup manusia pun semakin berubah. Makanan yang tadinya hanya sebagai penyelamat perut dari lapar, kini telah beralih fungsi menjadi pemuas hawa nafsu bahkan pelipur hati yang lara.

Kalau dulu ada ungkapan makan enggak makan yang penting kumpul, sekarang ungkapan itu berbalik. Kumpul enggak kumpul yang penting makan. Tanpa sadar, akhirnya kebiasaan masyarakat modern ini pun mengundang berbagai penyakit.

Tak hanya makanan, dulu ketika teknologi belum begitu canggih dan mengukung manusia untuk lebih sedikit bergerak, masalah kesehatan yang menyerang pun belum sebanyak sekarang.

Kini, saat semuanya serba ada dan serba mudah, manusia malah semakin susah. Teknologi yang tadinya diciptakan untuk memudahkan pekerjaan malah menyebabkan timbulnya berbagai masalah kesehatan.

Makanan dan teknologi, mau tidak mau mengarahkan manusia pada salah satu masalah kesehatan terbesar, yaitu obesitas. Pola makan yang tidak teratur, konsumsi makanan sembarangan, dan kurangnya aktivitas karena dimanjakan teknologi membuat tubuh manusia kurang bugar. Padahal kebugaran merupakan salah satu faktor terpenting untuk mencegah obesitas.

Mengutip The Richtest, berikut 10 negara yang termasuk negara dengan tingkat obesitas tertinggi pada tahun 2014 lalu.

1. Kuwait


Anda sedang membaca artikel tentang

10 Negara dengan Tingkat Obesitas Tertinggi

Dengan url

http://lampungposting.blogspot.com/2015/04/10-negara-dengan-tingkat-obesitas.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

10 Negara dengan Tingkat Obesitas Tertinggi

namun jangan lupa untuk meletakkan link

10 Negara dengan Tingkat Obesitas Tertinggi

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger