Rycko Wanti Siswa SMA Jangan Percaya Isu Bocornya Jawaban

Written By Unknown on Senin, 14 April 2014 | 11.26

Laporan Reporter Tribun Lampung Dedi Sutomo

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, KALIANDA - Bupati Lampung Selatan, Rycko Menoza SZP meninjau pelaksanaan UN di SMA Negeri 1 Kalianda yang berlangsung mulai hari ini, Senin (14/4). Pada kesempatan tersebut dirinya meminta para siswa untuk tidak mudah terpengaruh  isu kebocoraan kunci jawaban soal yang tidak bertanggung jawab.

"Para siswa  jangan terpancing dengan isu-isu kebocoran jawaban. Lebih baik konsentrasi dan percaya dengan kemampuan diri serta belajar dengan baik," ungkapnya.

Rycko berharap pada pelaksanaan UN tahun ini tingkat kelulusan di Lampung Selatan akan kembali mengalami peningkatan. Targetnya, Kabupaten Lampung Selatan akan mampu meraih tingkat kelulusan 100 persen.(Dedi/tribunlampung)


Anda sedang membaca artikel tentang

Rycko Wanti Siswa SMA Jangan Percaya Isu Bocornya Jawaban

Dengan url

http://lampungposting.blogspot.com/2014/04/rycko-wanti-siswa-sma-jangan-percaya.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Rycko Wanti Siswa SMA Jangan Percaya Isu Bocornya Jawaban

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Rycko Wanti Siswa SMA Jangan Percaya Isu Bocornya Jawaban

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger