Harga Emas Antam Tertahan di Level Rp 535 Ribu per Gram

Written By Unknown on Selasa, 21 Januari 2014 | 11.26

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID-Harga emas batangan bersertifikat di Logam Mulia milik PT Aneka Tambang (Antam) Tbk hari ini, Selasa (21/1/2014) tidak berubah jika dibandingkan dengan harga kemarin.

Seperti dikutip dari situs Logam Mulia, harga pecahan 1 gram emas Antam Rp 535.000. Angka ini sama jika dibandingkan harga Jumat (20/1/2014).

Sedangkan harga rata-rata satu gram emas untuk pecahan 500 gram dibanderol seharga Rp 495.600 per gram.

Sementara, harga pembelian kembali emas (buyback) oleh pihak Antam Rp 475.000. Angka tersebut juga tidak berubah jika dibandingkan harga kemarin.

Adapun harga emas batangan milik Antam dalam pecahan lainnya, yakni:

1 gram: Rp 535.000
5 gram: Rp 2.530.000
10 gram: Rp 5.010.000
25 gram: Rp 12.450.000
50 gram: Rp 24.850.000
100 gram: Rp 49.650.000
250 gram: Rp 124.000.000
500 gram: Rp 247.800.000.


Anda sedang membaca artikel tentang

Harga Emas Antam Tertahan di Level Rp 535 Ribu per Gram

Dengan url

http://lampungposting.blogspot.com/2014/01/harga-emas-antam-tertahan-di-level-rp.html

Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya

Harga Emas Antam Tertahan di Level Rp 535 Ribu per Gram

namun jangan lupa untuk meletakkan link

Harga Emas Antam Tertahan di Level Rp 535 Ribu per Gram

sebagai sumbernya

0 komentar:

Posting Komentar

techieblogger.com Techie Blogger Techie Blogger